PRODUK KAMI
Kami menyediakan berbagai jenis produk unggulan seperti komputer, laptop, printer, scanner, perangkat elektronik, hingga furnitur kantor. Semua produk kami dipilih untuk menunjang kebutuhan kerja instansi secara efisien dan berkualitas.
Personal Computer
Kami menyediakan berbagai jenis dan spesifikasi PC yang sesuai dengan kebutuhan operasional kantor, instansi, maupun sekolah.
Laptop
Laptop berbagai merek dan tipe untuk menunjang mobilitas kerja, pembelajaran, maupun kebutuhan proyek.
Printer
Tersedia printer inkjet, laser, dan multifungsi untuk kebutuhan cetak yang efisien dan berkualitas.
Scanner
Dari scanner dokumen hingga scanner foto, solusi digitalisasi arsip Anda.
Peralatan Elektronik
Pengadaan TV, AC, proyektor, hingga perangkat penunjang kantor lainnya dalam satu paket solusi.
Fotografi & videografi
Peralatan kamera dan perekaman video untuk kebutuhan dokumentasi kegiatan, promosi, atau media instansi.
Videotron
Layanan pengadaan dan instalasi videotron LED display untuk media informasi dan promosi digital.
Server
Kami menyediakan perangkat server sesuai kebutuhan IT instansi untuk mendukung sistem database atau jaringan internal.
Generator Set
Genset berbagai kapasitas untuk menjamin pasokan listrik cadangan pada kantor atau fasilitas penting.
Furnitur Kantor
Kami menyediakan berbagai jenis furnitur kantor seperti meja kerja, kursi ergonomis, lemari arsip, dan rak penyimpanan. Dirancang untuk menciptakan lingkungan kerja yang nyaman, fungsional, dan produktif.
Service Hardware
Layanan perbaikan dan perawatan untuk perangkat IT seperti komputer, printer, dan lainnya, dengan teknisi berpengalaman.
Outsourcing
Penyediaan tenaga kerja outsourcing profesional untuk berbagai kebutuhan instansi dan operasional proyek.
BRAND KAMI
Kami bermitra dengan berbagai merek terpercaya dalam pengadaan produk, sehingga kualitas dan layanan selalu terjamin.

































